KAI 14-4.4
Torehkan Rekor Baru, KAI Commuter Sukses Layani Lebih dari 22 Juta Pengguna pada Masa Angkutan Lebaran 2025
Ketepatan waktu Commuter Line sampai 99 persen Jakarta, 14 April 2025 – Masa Angkutan Lebaran (Angleb) 2025, dari 21 Maret hingga 11 April 2025, telah selesai dan berjalan dengan sukses. KAI Commuter mencatat peningkatan signifikan sekaligus rekor volume pengguna Commuter Line di berbagai wilayah operasional. Capaian ini mencerminkan tingginya kepercayaan masyarakat terhadap transportasi kereta api, […]